Perkembangan ilmu Teknology Informasi membawa perubahan besar pada pertumbuhan ekonomi pada saat ini, bahkan ilmu teknology informasi mampu membawa pekerjaan kemana saja, dan kapan saja. Dengan bekal skill tertentu bisa dimanfaatkan untuk bekerja dirumah. Banyak sekali jenis pekerjaan freelance atau pekerja lepas yang harus anda ketahui untuk melihat skill yang dimiliki.
Pada dasarnya para Writers, Designers, Programers, Developers dan Marketers tidak mengetahui skill masing-masing, untuk mengetahui anda mesti memastikannya. Bahwa setiap skill bisa di asah dan di praktekan sesuai keinginan dan pastinya kemampuan tersebut akan di dukung dengan kemampuan yang anda sukai.
Jenis pekerjaan freelance pada intinya sangat mudah dan kita yang menentuannya jadi untuk anda para pekerja lepas. Kambar gembira untuk anda para freelance untuk bekerja dimana saja kapan saja dan tidak ada alasan bermalas-malasan lagi.
Anda hanya membutuhkan perangkat laptop atau komputer dan juga koneksi internet, syarat tersebut merupakan syarat wajib ada untuk kerja lepas. Pada dasarnya koneksi internet untuk menemukan pekerjaan anda di salah satu situs penyedia layanan freelance. Untuk perangkat laptop atau komputer anda bisa di jadikan sebagai alat untuk mengerjakan setiap tugas yang telah di percayakan pada anda dari owner.
Jenis pekerjaan Freelance dengan gaji besar Untuk Para Freelancer
1#Android Developers
Android Developers merupakan jenis pekerjaan Freelance dengan gaji terbesar, disalah satu situs freelance pekerjaan ini merupakan pekerjaan populer yang menduduki di posisi pertama. Untuk pekerjaan Android Developer ini adalah mulai dari membuat dan mengembangkan suatu aplikasi android. Salah satu ke unggulan jenis pekerjaan lepas ini anda bisa mendapatkan banyak sekali projects aktif disemua situs freelance.
2#Content Writers
Content Writers dapat dikategorikan sebagai pekerjaan lepas dengan gaji terbesar, karena disini fungsi utama yang sulit dari seorang penulis konten adalah wajib memberikan informasi kepada pembacanya dengan baik.
Seorang penulis konten juga wajib menguasai kriteria tulisan yang dibuat harus salah satunya paling tidak Informative dan Edukative. Content Writers juga termasuk Jenis Pekerjaan Freelance yang banyak disenangi oleh setiap pekerjanya, selain mudah juga bisa berbagi informasi yang tentunya bermanfaat bagi pembacanya.
Untuk anda yang senang menjadi Penulis konten anda dapat menjadikan keahlian anda sebagai penghasil uang. Caranya sangat mudah anda tinggal membuat blog, atau bisa juga anda bekerja di situs blog ternama. Dan disana anda bisa mendapatkan bayaran tinggi jika konten yang anda tulis bagus dan berkualitas tinggi.
Sudah pasti anda disana mendapatkan bayaran tinggi disetiap konten yang berhasil anda tulis dengan baik dan tentunya bermanfaat bagi pembacanya.
3#Copywriters
Copywriter adalah jenis pekerjaan freelance dibagian periklanan yang bersifat komersial yang tugasnya menulis naskah periklanan. Baik untuk iklan cetak, iklan televisi, iklan radio dan segala macam bentuk iklan bermerek. Seorang Copywriter berpasangan dengan Art Director (Penata Artistik), membuat sebuah konsep iklan. Atasan mereka adalah Creative Director dan mereka di dalam Creative Department di sebuah perusahaan iklan (Advertising Agency).
Seorang Copywriters juga mampu menghipnotis semua pembacanya, pembaca pun akan merasa nyaman dari hasil karya tulisannya. Oleh karena itu sebuah Copywriters bergaji tinggi walau pun hanya pekerja lepas (freelance) sekalipun.
Tidak hanya itu Seorang Copywriters akan sedikit menulis emosi yang dapat membangkitkan pembaca. Tujuannya adalah untuk membuat banyak sekali pembaca yang tertarik dengan apa yang ditulis sehingga akan banyak pembeli dari produk yang ditawarkan. Itulah seorang pekerja lepas Copywriters yang mempunyai gaji yang lumayan besar setiap tugas yang dikerjakannya.
Sebagai penerus bangsa anak muda memang pemikirannya harus maju dan terpenting dapat menggunakan waktu dengan lebih baik. Tidak menghabiskan waktu untuk hal yang kuranng produktif. saya setuju dengan anda min.
Indonesia butuh Entrpreneurs lebih banyak lagi sebagai indikasi sebuah kemajuanasyarakat dlm pola fikir dan budaya.
Menjadi freelancer adalah cikal bakal entrepreneurs yg baik sebelum benar2 terjin di dunia bisnis yg sesungguhnya.
Iya juga sih,,khususny anak muda sprti saya seharusnya hrus memikirkan masa depan yg lebih baik..sebenanrnya rugi kalo masa muda hanya dihabiskan untuk hura hura saja..lebih baik dr sekarang kita anak muda harus menguasai minimal satu bidang yg kita sukai dan mengembangkannya lebih dalam lagi..
saya juga setuju, saya anak muda juga umur 18 tahun, dan saya setuju apa yang anda komentari